Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

Bagikan

Mudik Naik Kapal Laut, Mudik menjadi sebuah tradisi seseorang rantau untuk pulang kampung. Kegiatan mudik biasanya dilakukan untuk menjalin silaturahmi ke orang tua, kerabat atau tetangga. Bagi yang bertujuan untuk keluar Jawa. Kapal laut menjadi salah satu pilihan Tansportasi mudik ke luar Jawa. Selain biaya yang relatif perjalanan naik kapal laut juga menawarkan pengalaman yang berbeda dengan Transportasi darat dan udara.

Berikut Tips Agar Kamu Bisa Menikmati Perjalanan Mudik Naik Kapal Laut :

1. Upgrade Tiket Kelas

Upgrade tiket kelas menjadi hal yang penting untuk penumpang kapal.untuk bisa menikmati perjalanan naik kapal laut,dianjurkan untuk uprade tiket kelas ekonomi ganti kelas 1 atau 2.Hal tersebut menghindari keramaian dan kamu bisa menikmati perjalanan naik kapal laut.

2. Memilih Tempat Duduk Dekat Jendela

Duduk dekat jendela memberikan kesempatan untuk menyaksikan pemandangan laut yang menakjubkan sepanjang perjalanan. Dari matahari terbenam yang mempesona hingga jajaran pantai yang memikat, setiap momen di luar jendela memberikan pemandangan yang tak terlupakan. Menatap biru luas lautan atau menikmati pelangi yang muncul di cakrawala, semuanya bisa menjadi pengalaman yang sangat memesona.

 
Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

3. Membawa Makanan Dan Minuman 

Untuk menunggu jadwal keberangkatan naik kapal laut diperlukan nunggu 3-4 jam. Penumpang dianjurkan untuk membawa makanan dan membawa air minum dari luar. Hal tersebut bertujuan untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan karena harga makanan dan air mineral yang dijual kapal laut cukup mahal.

 
Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

4. Membawa Obat-Obatan 

Membawa obat-obatan di kapal laut adalah langkah penting dalam memastikan keselamatan dan kesehatan selama perjalanan. Dengan persiapan yang baik dan pemahaman tentang penggunaan obat-obatan, pelaut dapat menghadapi situasi medis dengan lebih tenang dan efektif di tengah laut. Namun, selalu diingat bahwa dalam kasus kondisi medis serius, segera cari bantuan medis profesional.


5. Gunakan Pakaian Yang Nyaman 

Menggunakan pakaian yang nyaman untuk  berpergian karena udara dikapal laut cukup dingin dimalam hari.

 
Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

6. Ngopi Diatas Kapal 

Untuk mengatasi rasa bosan hal yang tidak boleh dilewatkan menikmati pemandangan laut dengan ngopi diatas kapal. kamu bisa melakukan aktivitas menonton film,mendengarkan musick atau bermain game.

 
Keseruan Mudik Naik Kapal Laut

Gimana Sahabat Traveller  naik kapal laut menjadi sebuah perjalanan yang menyenangkan bukan?

Untuk menambah pengetahuan kamu ,jangan lupa check artikel lainnya yaa

BACA JUGA : 

Nikmati Perjalanan Di Atas Langit Wisata Genting Highland Malaysia

Surga Bawah Laut Tersembunyi Di Jawa Timur

9 Rekomendasi Termpat Wisata Di Bali Yang Wajib Kalian Kunjungi

Bagikan

Baca Juga lainnya

Leave A Reply

Your email address will not be published.