Adventure Of Alas Purwo National Park Banyuwangi And Bakau Bee Jay Bakau Resort 2H1M

Alas-Purwo-Banyuwangi

Bagikan

Taman Nasional Alas Purwo (TN Alas Purwo) adalah taman nasional yang terletak di Kecamatan Tegaldlimo dan Kecamatan Purwoharjo, Kabupaten Banyuwangi. Ekosistem hutan di TN Alas Purwo dapat di kelompokkan menjadi hutan bambu, hutan pantai, hutan bakau/mangrove, hutan tanaman, hutan alam dan padang penggembalaan (Feeding Ground). Keanekaragaman jenis fauna di kawasan TN Alas Purwo secara garis besar dapat dibedakan menjadi 4 kelas yaitu Mamalia, Aves, Pisces dan Reptilia. Mamalia yang tercatat sebanyak 31 jenis, di antaranya yaitu : Banteng (Bos javanicus), Rusa (Cervus timorensis), Ajag (Cuon alpinus), Babi Hutan (Sus scrofa), Kijang (Muntiacus muntjak), Macan Tutul (Panthera pardus), Lutung (Trachypithecus auratus), Kera Abu-abu (Macaca fascicularis), dan Biawak (Varanus salvator). Alas Purwo yaitu sebuah taman nasional yang keindahan alamnya sangat epik tapi memiliki banyak misteri di dalamnya. Penasaran ? Ada baiknya tempat ini layak untuk dikunjungi.

Taman Nasional Alas Purwo adalah merupakan paket wisata komplit. Dimulai dari menyusuri hutan mangrove dengan menggunakan perahu gondang-gandung, dilanjutkan melihat tempat penangkaran penyu semi alami dan bila Anda beruntung, Anda bisa melepaskan tukik ke pantai, mengamati satwa di Sadengan, treking di hutan bambu menuju goa Istana, santai di pantai, dan terakhir Anda bisa mampir ke situs kawitan, bangunan pura yang setiap 7 bulan sekali diadakan upacara Pager Wesi oleh umat Hindu.

Wisata BJBR adalah Mangrove Beejay Bakau Resort adalah sebuah wisata hutan bakau seluas 5 hektar yang terletak di pesisir pantai. BJBR Probolinggo dibangun pada tahun 2013. Wisatawan dapat berjalan jalan mengelilingi hutan mangrove melalui sebuah jalan buatan yang terbuat dari kayu kelapa. Suasana yang ada membuat pengunjung betah untuk berlama lama ditambah dengan semilir angin yang sangat sejuk. BJBR Probolinggo sangat bagus untuk dijadikan objek Fotografi. Keindahan pohon mangrove yang disertai dengan jalan setapak yang terbuat dari kayu, sangat pas untuk di jadikan latar belakang foto.

GALLERY

sadengan
goa-istana
mangrove-bedul
BJBR-probolinggo
plengkung-beach
pantai-pancur

ITINERARY

Hari 1:  Surabaya – Alas Purwo (MP-MS-MM)

  • Meeting point Surabaya / Malang (Jam 00:00 WIB)
  • Perjalanan menuju Alas Purwo (sekitar 8 jm)
  • Air mineral
  • Makan pagi di lokal resto
  • Wisata Alas Purwo
  • Explore Plengkung Beach / G-land
  • Explore Goa Istana dan Pantai Pancur
  • Makan siang di lokal resto
  • Explore Ngagelan dan Sadengan
  • Explore Mangrove Bedul
  • Keluar dari Alas Purwo (sekitar jam 17:00 WIB)
  • Makan malam di lokal resto
  • Ceck in di homestay
  • Istirahat

Hari 2: Alas Purwo – Surabaya (MP-MS)

  • Makan Pagi
  • Ceck out (sekitar jam 08:00)
  • Perjalanan menuju Surabaya (Via BJBR sekitar 5 jam)
  • BJBR Probolinggo
  • Makan siang di lokal resto
  • Melanjutkan perjalanan ke Surabaya (Sekitar jam 14:00)
  • Sampai Surabaya (Sekitar jam 17:00 WIB)
  • Tour Selesai
  • Terimakasih

Harga termasuk:

  • Transport sesuai dengan jumlah peserta, AC, BBM
  • 1 Malam menginap di Homestay
  • Driver
  • Tol & Parkir
  • Tour Leader –> Tergantung permintaan tamu
  • Air Mineral
  • Makan sesuai jadwal
  • HTM Alas Purwo – Plengkung Beach – Goa Istana – Pantai Pancur -Mangrove Bedul – BJBR

Harga tidak termasuk:

  • Semua permainan di BJBR
  • Pengeluaran pribadi
  • Tiket pesawat


Mau request paket tour sesuai keinginan?

Mitra Darmawisata bisa mengatur budget, tujuan wisata, transportasi serta jadwal keberangkatan sesuai keinginan sendiri.


Anda sedang mencari informasi promo paket wisata liburan dan tour yang murah, terjamin serta terbaik? Silakan pilih beragam tawaran eksklusif kami atau rencanakan sendiri paket liburan anda. Kami juga memberikan kemudahan bagi wisatawan yang ingin merencanakan paket liburan sesuai dengan budget dan itenerary yang di inginkan melalui fasilitas Request Tour, dengan fitur ini anda dapat dengan mudah memilih Hotel, Destinasi Tujuan Wisata dan Budget yang di inginkan. Kini bepergian bersama keluarga, grup perjalanan bisnis ataupun bulan madu bersama pasangan semakin mudah. Dengan menggunakan sistem di Darmawisata Indonesia, Darma People dapat dengan mudah mencari paket tour ataupun wisata dimanapun dengan harga yang murah, gampang dan cepat. Bahkan penawaran promosi diskon, cashback dan voucher juga membuat konsumen mendapatkan tambahan potongan harga yang semakin banyak.lock.
Click edit button to change this html

Bagikan

Baca Juga lainnya

Leave A Reply

Your email address will not be published.